DIBUKA PENDAFTARAN BAKAL CALON KEPALA DESA SEPANG KELOD PERIODE 2023-2029

NI KADEK INDIRA WATI, 08 Juni 2023 19:45:37 WITA

Artikel Terkini

  • BPD KEMBALI MELAKSANAKAN MUSDES DTKS SEPANG KELOD

    29 Oktober 2021 14:46:53 WITA NI KADEK INDIRA WATI
    BPD KEMBALI MELAKSANAKAN MUSDES DTKS SEPANG KELOD
    Seperti yang kita ketahui saat ini banyak masyarakat yang mengeluhkan tentang bantuan-bantuan dari pemerintah siapa saja yang berhak menerima bantuan-bantuan seperti halnya bantuan  BST, PKH, dan yang lainnya, Sesuai dengan Peraturan menteri Sosial No 3 tahun 2021 pasal 1 menerangkan bahwa 1. D... ..selengkapnya

  • PEMDES SEPANG KELOD MENGIKUTI WEBINAR SOSIALISASI BAHAYA NARKOBA

    23 Oktober 2021 08:00:19 WITA NI KADEK INDIRA WATI
    Menindaklanjuti surat undangan Sekretaris Daerah Kabupaten Buleleng nomor: 005/240/X/Kesra/2021 tertanggal 15 Oktober 2021 Dalam rangka Pencegahan, Pemberantasan, dan Peredaran Gelap Narkotika (P4GN) di kabupaten Buleleng,  Pemdes Sepang Kelod mengikuti Zoom Meeting yang di hadiri langsung oleh... ..selengkapnya

  • musdes penetapan RKPdes T.A 2022 desa Sepang Kelod

    22 Oktober 2021 10:02:00 WITA NI KADEK INDIRA WATI
    musdes penetapan RKPdes T.A 2022 desa Sepang Kelod
    Pemdes Sepang Kelod kembali melaksanakan Musdes Penetapan RKPdes T.A 2022 yang di hadiri oleh Ketua dan anggota BPD, Babinsa, Bhabinkamtibmas, dan Perangkat Desa Sepang kelod, dalam Pembahasan kali ini Membahas anggaran yang akan di alokasikan untuk pembangunan T.A 2022, Bertempat di lantai II kanto... ..selengkapnya

  • PENGUKURAN SENDERAN DAN JALAN YANG RUSAK OLEH DINAS PUPR

    19 Oktober 2021 11:22:05 WITA NI KADEK INDIRA WATI
    PENGUKURAN SENDERAN DAN JALAN YANG RUSAK OLEH DINAS PUPR
    Pengukuran Jalan Senderan Bregiding yang terletak di Desa Sepang Kelod, BD Gunung Sari oleh Dinas PUtr Yang di damping langsung oleh Perbekel Sepang Kelod, ketut Ngurah bersama Pemdes Sepang Kelod, dalam pengukuran kali ini Perbekel Sepang kelod mengharapkan agar usulan perbakian tersebut bisa diker... ..selengkapnya

  • KEGIATAN POSYANDU RARE KUMARA BD PENATARAN BUJAK

    19 Oktober 2021 10:11:59 WITA NI KADEK INDIRA WATI
    KEGIATAN POSYANDU RARE KUMARA BD PENATARAN BUJAK
    Pembangunan kesehatan menjadi Investasi utama untuk pengembangan Sumber Daya Manuasia (SDM) Indonesia. Bangsa yang unggul tentunya tak terlepas dari berkualitasnya SDM yang ada. Status gizi dan kesehatan termasuk indikator SDM Unggul di suatu negara. Oleh karena itu, pemenuhan gizi untuk menciptakan... ..selengkapnya

  • DESA SEPANG KELOD IKUTI BIMTEK SISUPEL

    19 Oktober 2021 09:39:18 WITA NI KADEK INDIRA WATI
    DESA SEPANG KELOD IKUTI BIMTEK SISUPEL
    Pemdes Sepang Yang diwakili oleh Operator Desa mengikuti Bimtek Sisupel Dari Dinas Kebudayaan Kabupaten Buleleng, Jumat, 15 Oktober 2021   Kegiatan Bimtek yang dimulai pukul 09.00 Wita tersebut dibuka oleh Dinas Kebudayaan Kabupaten  Buleleng. Dalam pembukaan disampaikan bahwa Pemerintah K... ..selengkapnya

  • kegiatan pembersihan area BD asah badung,

    19 Oktober 2021 09:29:37 WITA NI KADEK INDIRA WATI
    kegiatan pembersihan area BD asah badung,
    Menindaklanjuti Perihal Pencanangan Pelaksanaan Program Desa Kerthi Bali Sejahtera (KBS). Turut hadir juga  Tim Desa Kerthi Bali Sejahtera (KBS) Kabupaten Buleleng, melaksanakan Pembersihan Sampah Plastik yang diselenggarakan di area BD Asah Badung, untuk Perwakilan Koordinator kabupaten diwaki... ..selengkapnya

  • meeting ZOOM program Desa Kerti Bali Sejahtera oleh Gubenur Bali

    16 Oktober 2021 11:52:04 WITA NI KADEK INDIRA WATI
    meeting ZOOM program Desa Kerti Bali Sejahtera oleh Gubenur Bali
    Dalam rangka mewujudkan Visi “Nangun Sat Kerti Loka Bali” perlu keterlibatan langsung dan peran aktif Pegawai Pemerinta Provinsi Bali guna mempercepat dan memastikan Pelaksanaan program Pembangunan secara terukur. Pemerintah Provinsi Bali melakukan upaya inovatif dengan membentuk Tim Des... ..selengkapnya

  • PEMDES SEPANG KELOD TELAH MEMASANG SCAN BARCODE PEDULI LINDUNGI

    13 Oktober 2021 11:35:13 WITA NI KADEK INDIRA WATI
    PEMDES SEPANG KELOD TELAH MEMASANG SCAN BARCODE PEDULI LINDUNGI
    Kementerian Kesehatan (Kemenkes) telah me-launching  QR Code untuk aplikasi PeduliLindungi. PeduliLindungi merupakan aplikasi untuk menelusuri kontak tracking & tracing demi memperkuat upaya penurunan penyebaran Covid-19.   Untuk mendukung hal tersebut, Pemerintah Desa S... ..selengkapnya

  • Kunjungan DKPP Kabupaten Buleleng dalam permintaan Data Neraca Bahan Makanan T.A 2021

    13 Oktober 2021 09:06:34 WITA NI KADEK INDIRA WATI
    Kunjungan DKPP Kabupaten Buleleng dalam permintaan Data Neraca Bahan Makanan T.A 2021
    Tim Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan kabupaten Buleleng, melaksanakan kunjungan ke Kantor desa Sepang kelod, yang di sambut langsung oleh Perbekel Sepang Kelod Ketut Ngurah, Selasa, 12/10/2021, Dalam kunjungannya beliau menyampaikan agar Pemdes Sepang Kelod melaksanakan Pendataan Neraca Bahan Ma... ..selengkapnya

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Lokasi Sepang Kelod

tampilkan dalam peta lebih besar